BIOGRAFI SINGKAT IDHAM CHALID

IDHAM CHALID

IDHAM CHALID – PAHLAWAN NASIONAL

Dr. KH. Idham Khalid adalah pahlawan nasionala Indonesia yang lahir pada tanggal 27 Agustus 1921 di Satui, Kalimantan Selatan. Belaiu wafat pada tanggal 11 Juli 2010 tepat di usia 88 tahun. Idham Khalid merupakan salah satu pahlawan yang sangat berpengaruh pada saat masanya.

Idham khalid merupakan tokoh paling muda pada saat memimpin ormas dan belia salah satu orang yang menjabat paling lama. Idham Khalid selain terkenal sebagai tokoh besar pada zaman orde baru maupun orde lama. Ormas tersebut berdiri pada tahun 1926. Dalam ormas tersebut diberi logo bola dua dan bintang Sembilan. Idham melewati karirnya dengan sangat cemerlang hingga pada puncak impiannya.



Artikel Terkait